Contoh soal uasbn biologi sma yang ada ditulisan ini merupakan rangkuman materi-materi yang dikumpulkan dari beberapan tingkatan, dan sengaja kami buat dalam bentuk rangkuman pilihan ganda agar para siswa dan siswi lebih dengan mudah memahami materi-materi penting apa saja terkait soal-soal usbn biologi baik sma/smk.
Bukan hanya berupa rangkuman soal uas/uasbn dalam bentuk pg, tapi kami juga cantumkan kunci jawaban soal disetiap pertanyaan2 yang kami buat. Harapannya dengan adanya jawaban itu, para siswa siswi dapat lebih mengetahui makna dibalik setiap pertanyaan yang ada. Tapi perlu diingat, bahwa kami hanya manusia biasa yang tak luput dari kesalahan, maka koreksi terhadap kebenaran jawaban soal dirasa sangat perlu.
a. Fenotipe saja
b. Genotipe saja
c. Fenotipe dan genotipe
d. Genotipe, sedangkan fenotipe mungkin berubah mungkin juga tidak
e. Fenotipe sedangkan genotipe tidak berubah
Jawaban: d
2. Ciri-ciri darisindroma klinefelter adalah ...
a. Orangnya memiliki ciri orang mongolisme, kaki pendek
b. Berkelamin wanita tapi ovarium tidak tumbuh
c. Berkelamin pria, tetapi testinya tidak tumbuh
d. Tengkorak lonjong, dada pendek lebar dan telinga rendah
Jawaban: c
3. Jika suatu organisme kehilangan suatu pasang kromosomnya karena mutasi, disebut ...
a. Monosomi
b. Trisomy
c. Tetrasomi
d. Aneusomi
e. Nulisomi
Jawaban: e
4. Usaha untuk mempertinggi kualitas ternak dilakukan dengan cara upgreding, yaitu penyilangan antara ...
a. Hewan betina setempat dengan pejantan unggul dari luar negeri
b. Antara pejantan dan betina untuk pertinggi genotipe heterozigot
c. Hewan betina dari satu kelompok dengan pejantan dari kelompok lain
d. Hewan betina dengan pejantan yang masih satu family
e. Hewan betina dengan pejantan yang berkualitas tinggi
Jawaban: e
5. Bagan berikut menunjukan perubahan tipe kromoson I menjadi II..
Gambar
Peristiwa yang menyebabkan kerusakan kromosom ini adalah ...
a. Delesi
b. Aberasi
c. Inversi
d. Translokasi
e. Katensi
Jawaban: e
6. Pemotongan tunas tomas dapat mengakibatkan timbulnya individu tetraploid (4n). Peristiwa ini sering disebut ...
a. Dekapitasi
b. Deaminasi
c. Katenasi
d. Defisiensi
e. Mutasi spontan
Jawaban: e
7. Penderita sindroma down terjadi karena peristiwa ...
a. Monosomi
b. Poliploid
c. Hibridisasi
d. Mutasi
e. Evolusi
Jawaban: d
8. Gem adalah substansi hereditas. Bila suatu individu dalam kromosomnya mempunyai gen yang berubah dari aslinya, maka perubahan gen semacan itu disebut ...
a. Modifikasi
b. Adaptasi
c. Hibridisasi
d. Mutasi
e. Evolusi
Jawaban: d
9. Dari gambar dibawah ini yang menunjukan adanya peristiwa delesi adalah ...
a. Gen normal
Gambar
Menjadi
gambar
Jawaban: e
10. Perubahan isi kromosom dalam individu disebut ...
a. Mutasi kromosom
b. Mutasi gen
c. Mutasi buatan
d. Mutasi alam
e. Mutasi gen dan kromosom
Jawaban: a
11. Berikut ini pernyataan yang benar tentang mutasi gen adalah ...
a. Mutasi gen adalah perubahan yang terjadi pada susunan basa nitrogen molekul RNA
b. Mutasi dan Gen merupakan sumber penting untuk mengasilkan variasi genetik baru
c. Perubahan kodon pada RNA gen yang dapat menyebabkan perubahan pada jenis kelamin
d. Mutasi gen selalu dapat dideteksi karena bersifat resesif
e. Mutasi yang terjadi pada suatu gen selalu menjurus ke satu arah
Jawaban: b
12. Cara persilangan yang dapat merugikan akibat munculnya homozigot resesif adalah ...
a. Upgrading
b. Inbreading
c. Out crossing
d. Pure branding
e. Cross branding
Jawaban: c
13. Rumusan teori evolusi yang berjudul "Mewariskan sifat-sifat yang diperoleh dari lingkungan hidup" sebenarnya berasal dari ...
a. Gregor mendel
b. Von baer
c. J.B Lamarck
d. Frans weidenrich
e. C.R Darwin
Jawaban: c
14. Pernyataan berikut yang mendukung teori evolusi karena seleksi alam adalah ...
a. Beberapa jenis bebek mempunyai kaki berselaput sehingga mudah untuk berenang
b. Burung yang hidup di pinggir kolam mempunyai kaki dan leher panjang sehingga dapat menangkap ikan
c. Jerapah semula berleher pendek, tapi karena kebiasaan menjangkau cabang yang tinggi mengakibatkan lehernya bertambah panjang
d. Ular tidak berkaki disebabkan kebiasaan ular yang hidup merayap ditanah
e. Perkembangan industry mengakibatkan punahnya kupu-kupu berwarna cerah dan meningkatkan populasi kupu-kupu berwarna gelap
Jawaban: e
15. Berikut ini beberapa macam pertanyaan yang mendukung teori evolusi:
1) Tikus berekor panjang dipotong ekornya, beberapa generasi berikutnya ekornya tetap panjang
2) Perubahan suatu organisme yang disebabkan adanya perubahan faktor dalam yang menurun
3) Mutasi merupakan salah satu mekanisme dalam evousi
4) Proses evolusi merupakan perubahan yang dipengaruhi lingkungan
5) Jerapah berleher pendek berubah menjadi berleher panjang untuk mendapatkan makanan
Pertanyaan yang mendukung teori evolusiner lamarck adalah ...
a. 1 dan 2
b. 3 dan 5
c. 1 dan 4
d. 4 dan 5
e. 2 dan 3
Jawaban: d
16. Usaha untuk menjaga agar kondisi lingkungan sekitar tetap steril disebut ...
a. Sterilisioner
b. Sterilisasi
c. Teknik aseptis
d. Kontaminasi
e. Polusi
Jawaban: b
17. Ilmu kimia diperlukan dalam pengembangan bioteknologi, karena dapat mempelajari ...
a. Nutrisi yang diperlukan mikro-organisme
b. Reproduksi mikroorganisme
c. Bentuk sel mikroorganisme
d. Cara hidup mikroorganisme
e. Tempat hidup mikroorganisme
Jawaban: a
18. Pernyataan-pernyataan dibawah ini adalah bahan baku dan produksinya dari hasil penggunaan bioteknologi tradisional:
1) Ikan segar menghasilkan produk sosis kering
2) Susu menghasilkan produk yougurt
3) Kacang kapri menghasilkan produk tauco
4) Susu krim menghasilkan produk krim asam
5) Ketan hitam menghasilkan produk kecap \
Yang menunjukan pernyataan paling benar adalah..
a.
Bukan hanya berupa rangkuman soal uas/uasbn dalam bentuk pg, tapi kami juga cantumkan kunci jawaban soal disetiap pertanyaan2 yang kami buat. Harapannya dengan adanya jawaban itu, para siswa siswi dapat lebih mengetahui makna dibalik setiap pertanyaan yang ada. Tapi perlu diingat, bahwa kami hanya manusia biasa yang tak luput dari kesalahan, maka koreksi terhadap kebenaran jawaban soal dirasa sangat perlu.
Soal UASBN Biologi SMA/SMK Jawaban
1. Jika terjad mutasi pada Gen, maka terjadi perubahan ...a. Fenotipe saja
b. Genotipe saja
c. Fenotipe dan genotipe
d. Genotipe, sedangkan fenotipe mungkin berubah mungkin juga tidak
e. Fenotipe sedangkan genotipe tidak berubah
Jawaban: d
2. Ciri-ciri darisindroma klinefelter adalah ...
a. Orangnya memiliki ciri orang mongolisme, kaki pendek
b. Berkelamin wanita tapi ovarium tidak tumbuh
c. Berkelamin pria, tetapi testinya tidak tumbuh
d. Tengkorak lonjong, dada pendek lebar dan telinga rendah
Jawaban: c
3. Jika suatu organisme kehilangan suatu pasang kromosomnya karena mutasi, disebut ...
a. Monosomi
b. Trisomy
c. Tetrasomi
d. Aneusomi
e. Nulisomi
Jawaban: e
4. Usaha untuk mempertinggi kualitas ternak dilakukan dengan cara upgreding, yaitu penyilangan antara ...
a. Hewan betina setempat dengan pejantan unggul dari luar negeri
b. Antara pejantan dan betina untuk pertinggi genotipe heterozigot
c. Hewan betina dari satu kelompok dengan pejantan dari kelompok lain
d. Hewan betina dengan pejantan yang masih satu family
e. Hewan betina dengan pejantan yang berkualitas tinggi
Jawaban: e
5. Bagan berikut menunjukan perubahan tipe kromoson I menjadi II..
Gambar
Peristiwa yang menyebabkan kerusakan kromosom ini adalah ...
a. Delesi
b. Aberasi
c. Inversi
d. Translokasi
e. Katensi
Jawaban: e
6. Pemotongan tunas tomas dapat mengakibatkan timbulnya individu tetraploid (4n). Peristiwa ini sering disebut ...
a. Dekapitasi
b. Deaminasi
c. Katenasi
d. Defisiensi
e. Mutasi spontan
Jawaban: e
7. Penderita sindroma down terjadi karena peristiwa ...
a. Monosomi
b. Poliploid
c. Hibridisasi
d. Mutasi
e. Evolusi
Jawaban: d
8. Gem adalah substansi hereditas. Bila suatu individu dalam kromosomnya mempunyai gen yang berubah dari aslinya, maka perubahan gen semacan itu disebut ...
a. Modifikasi
b. Adaptasi
c. Hibridisasi
d. Mutasi
e. Evolusi
Jawaban: d
9. Dari gambar dibawah ini yang menunjukan adanya peristiwa delesi adalah ...
a. Gen normal
Gambar
Menjadi
gambar
Jawaban: e
10. Perubahan isi kromosom dalam individu disebut ...
a. Mutasi kromosom
b. Mutasi gen
c. Mutasi buatan
d. Mutasi alam
e. Mutasi gen dan kromosom
Jawaban: a
11. Berikut ini pernyataan yang benar tentang mutasi gen adalah ...
a. Mutasi gen adalah perubahan yang terjadi pada susunan basa nitrogen molekul RNA
b. Mutasi dan Gen merupakan sumber penting untuk mengasilkan variasi genetik baru
c. Perubahan kodon pada RNA gen yang dapat menyebabkan perubahan pada jenis kelamin
d. Mutasi gen selalu dapat dideteksi karena bersifat resesif
e. Mutasi yang terjadi pada suatu gen selalu menjurus ke satu arah
Jawaban: b
12. Cara persilangan yang dapat merugikan akibat munculnya homozigot resesif adalah ...
a. Upgrading
b. Inbreading
c. Out crossing
d. Pure branding
e. Cross branding
Jawaban: c
13. Rumusan teori evolusi yang berjudul "Mewariskan sifat-sifat yang diperoleh dari lingkungan hidup" sebenarnya berasal dari ...
a. Gregor mendel
b. Von baer
c. J.B Lamarck
d. Frans weidenrich
e. C.R Darwin
Jawaban: c
14. Pernyataan berikut yang mendukung teori evolusi karena seleksi alam adalah ...
a. Beberapa jenis bebek mempunyai kaki berselaput sehingga mudah untuk berenang
b. Burung yang hidup di pinggir kolam mempunyai kaki dan leher panjang sehingga dapat menangkap ikan
c. Jerapah semula berleher pendek, tapi karena kebiasaan menjangkau cabang yang tinggi mengakibatkan lehernya bertambah panjang
d. Ular tidak berkaki disebabkan kebiasaan ular yang hidup merayap ditanah
e. Perkembangan industry mengakibatkan punahnya kupu-kupu berwarna cerah dan meningkatkan populasi kupu-kupu berwarna gelap
Jawaban: e
15. Berikut ini beberapa macam pertanyaan yang mendukung teori evolusi:
1) Tikus berekor panjang dipotong ekornya, beberapa generasi berikutnya ekornya tetap panjang
2) Perubahan suatu organisme yang disebabkan adanya perubahan faktor dalam yang menurun
3) Mutasi merupakan salah satu mekanisme dalam evousi
4) Proses evolusi merupakan perubahan yang dipengaruhi lingkungan
5) Jerapah berleher pendek berubah menjadi berleher panjang untuk mendapatkan makanan
Pertanyaan yang mendukung teori evolusiner lamarck adalah ...
a. 1 dan 2
b. 3 dan 5
c. 1 dan 4
d. 4 dan 5
e. 2 dan 3
Jawaban: d
16. Usaha untuk menjaga agar kondisi lingkungan sekitar tetap steril disebut ...
a. Sterilisioner
b. Sterilisasi
c. Teknik aseptis
d. Kontaminasi
e. Polusi
Jawaban: b
17. Ilmu kimia diperlukan dalam pengembangan bioteknologi, karena dapat mempelajari ...
a. Nutrisi yang diperlukan mikro-organisme
b. Reproduksi mikroorganisme
c. Bentuk sel mikroorganisme
d. Cara hidup mikroorganisme
e. Tempat hidup mikroorganisme
Jawaban: a
18. Pernyataan-pernyataan dibawah ini adalah bahan baku dan produksinya dari hasil penggunaan bioteknologi tradisional:
1) Ikan segar menghasilkan produk sosis kering
2) Susu menghasilkan produk yougurt
3) Kacang kapri menghasilkan produk tauco
4) Susu krim menghasilkan produk krim asam
5) Ketan hitam menghasilkan produk kecap \
Yang menunjukan pernyataan paling benar adalah..
a.
No comments:
Post a Comment