Monday, November 12, 2018

Soal UAS KKPI Kelas X Beserta Jawabannya (SMA/SMK PG)

  Ahmad Anton       Monday, November 12, 2018
Soal KKPI kelas x, Soal dan jawaban KKPI kelas x semester 2, Soal uas KKPI kelas x beserta jawabannya, Contoh soal kelas x KKPI sma/smk semester Genap | Temukan solusinya hanya disini

Ada 20 Soal yang saya sediakan disini, Dan untuk dua puluh soal kkpi kelas x semester dua selanjutnya bisa teman dapatkan setelah selesai membaca soal ini sampai selesai

Untuk materi, Soal x kkpi semester dua ini membahas seputar microsoft Excel teman, Berikut selengkpanya

Soal kkpi kelas sepuluh uas

1. Program pengolah angka dinamakan ...
a. Multimedia
b. Spreadsheet
c. Database
d. Word processing
e. Programming

2. Program MS. Excel termasuk kedalam aplikasi ...
a. Word processing
b. Programming
c. Database
d. Presentasion
e. Spread sheet

3. Yang dimaksud dengan keyboard adalah ...
a. Alat untuk melihat hasil ketikan
b. Papan tombol ketik
c. Alat untuk mencetak
d. Program grafik
e. Kunci untuk komputer
Kalo dalam bahasa inggris sendiri, Arti keyword adalah "Papan tombol jari"
4. Berikut adalah keyboard secara fisik, Kecuali ...
a. Keyboard serial
b. Keyboard pararel
c. Keyboard PS/2
d. Keyboard wireless
e. Keyboard USB

5. Dari pernyataan dibawah ini, Mana yang bukan merupakan fungsi keyboard ...
a. Menekan tombol panah pada keyboard untuk menggerakan kursor
b. Menekan tombol shift untuk menampilkan huruf besar atau kecil
c. Menekan tombol Esc untuk membatalkan perintah
d. Menekan tombol enter untuk menghapus hasil ketikan
e. Menekan tombol page up untuk menggulung tampilan layar ke atas
Tambahan, Fungsi enter adalah untuk berpindah baris dari baris pertama yang aktif
6. Jumlah tombol numeric pada keyboard adalah ...
a. 9
b. 10
c. 11
d. 17
e. 19

7. Short key untuk menampilkan "Bold" dan "Italik" adalah ...
a. Ctrl + A dan Ctrl + B
b. Ctrl + P dan Ctrl + C
c. Ctrl + B dan Ctrl + S
d. Ctrl + B dan Ctrl + H
e. Ctrl + B dan Ctrl + I
Tambahan, Untuk Ctral + A berfungsi untuk menyeleksi semua area. Ctrl + C untuk copy (Menggandakan) dan Ctrl + S untuk save atau menyimpan
8. Fungis tombol page down adalah ...
a. Menggerakan kursor ke kanan
b. Menggerakan kursor ke kiri
c. Menggerakan kursor ke atas
d. Menggerakan kursor ke bawah
e. Menggerakan kursor ke samping

9. Jumlah baris pada MS. Excel 2007 adalah ...
a. 1-256 Row
b. 1-25 Row
c. 1- 1.048.576 Row
d. A - XFD Row
e. A - Z Row

10. Perintah untuk menyimpan data yang pertama kali dibuat disebut ...
a. Save
b. Print
c. Quit
d. Save
e. Fotmat
Untuk menyimpan data kali pertama dinamakan "save" Sedangkan menyimpan data kali kedua (Penggandaan atau perubahan data pertama) disebut dengan "Save as"
11. Colom width adalah ...
a. Meninggikan baris
b. Menghapus baris
c. Melebarkan baris
d. Meninggikan kolom
e. Melebarkan baris

12. Berikut ini adalah penemu salah satu media sosial "Facebook" adalah ...
a. Mark Zukerberg
b. Charles Babbage
c. Bill Gates
d. Stave job
e. Michael

13. Kepanjangan dari USB adalah ...
a. Universal Serial Bus
b. Universal Seri Bus
c. Universal seri bugs
d. Union serial bus
e. Union security bus

14. Jika kita ingin mencetak hasil kerja kedalam media kertas dengan posisi memanjang kesamping, Maka pilihan orientasinya adalah ...
a. Horizontal
b. Vertical
c. Potrait
d. Landscape
e. Dropcap

15. Contoh program antivirus adalah ...
a. Trojan
b. Worm
c. Brontox
d. Defreg
e. Avira

16. Komputer berasal dari bahasa latin yaitu "Komputere" Yang berarti ...
a. Alat belajar
b. Alat bangunan
c. Alat hitung
d. Alat sekolah
e. Alat perkakas

17. Fasilitas membuat grafik pada MS. Excel disebut ...
a. Dropcap
b. Word Art
c. Chart
d. Header and footer
e. Table

18. Tombol F1 Berfungsi untuk ...
a. Open
b. Save
c. Delete
d. Help
e. Print

19. Yang tidak termasuk kedalam output adalah ...
a. Speaker
b. Keyboard
c. Mouse
d. Monitor
e. Scanner

20. Apabila kita akan mengunci huruf capital, Maka tombol yang ditekan adalah ...
a. Caps lock
b. Tab
c. Shift
d. Ctrl
e. Numlock

Lanjut membaca : Soal kkpi kelas x semester dua

Sesudahnya saya mohon maaf karena saya tidak menyediakan jawaban secara lengkap di blog pendidikan ini. Tapi ambilah posisi baiknya, Karena dengan begitu teman bisa berkreasi dan menyalurkan intuisi teman mengenai soal yang tersedia

Jika teman membutuhkan Soal kkpi kelas sepuluh semester dua ini, Baik untuk print out maupun hal penting lainnya, Silahkan hubungi saya dibagian kontak saya - Terima kasih

logoblog

Thanks for reading Soal UAS KKPI Kelas X Beserta Jawabannya (SMA/SMK PG)

Previous
« Prev Post

No comments:

Post a Comment